Welcome To My World Blog's.Enjoy it

Translate with your language

English French German Spain Italian Dutch Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified

Monday 22 October 2012

Membedakan Grafis Secara Umum

          Dilihat dari katanya,Grafis merupakan kata yang berhubungan dengan sebuah tampilan di dalam sebuah benda.Membedakan Grafis secara umum,berarti dapat membedakan antara sebuah tampilan di benda yang satu dengan benda yang lainnya.
          Grafis menurut para ahli,menurut Menurut Danton Sihombing desain grafis mempekerjakan berbagai elemen seperti marka, simbol, uraian verbal yang divisualisasikan lewat tipografi dan gambar baik dengan teknik fotografi ataupun ilustrasi. Elemen-elemen tersebut diterapkan dalam dua fungsi, sebagai perangkat visual dan perangkat komunikasi.
       Menurut Michael Kroeger, Visual Communication (komunikasi visual) adalah latihan teori dan konsep-konsep melalui terma-terma visual dengan menggunakan warna, bentuk, garis dan penjajaran (juxtaposition).
        Sedangkan Blanchard mendefinisikan desain grafis sebagai suatu seni komunikatif yang berhubungan dengan industri, seni dan proses dalam menghasilkan gambaran visual pada segala permukaan.
         Macam-macam Grafis sendiri dibagi menjadi 2 macam atau 2 jenis,yaitu adalah Grafis yang dilihat secara vector dan Grafis yang dilihat dari segi bitmap.Grafis yang dilihat secara vector lebih mengarah besaran dan arah yang ditimbulkan oleh grafis itu sendiri,sedangkan Grafis yang dilihat dari segi bitmap lebih menitikberatkan pada besaran pixel atau kumpulan dari sebuah titik yang menyatu menjadi sebuah tampilan grafis.
Sumber :
merlin14.blogspot.com/2012/09/perbedaan-grafis-secara-umum.html

No comments:

Post a Comment